Pemilu 2024
- NasionalMuhammad Reza Panangian14 Maret 2023
PDIP Ungkap Potensi Reshuffle Kabinet Sebelum Pendaftaran Caleg 2024
Berulang kali isu reshuffle atau rombak kabinet mencuat ke publik dan tak ada realisasinya. Namun Ketua DPP PDIP Djarot Saiful…
- NasionalRizki Aslendra14 Maret 2023
Anies Belum Ketemu Pendamping yang Cocok dan Setia
Koalisi Perubahan tak kunjung mendeklarasikan pasangan capres dan cawapres yang akan diusung dalam kontestasi Pilpres 2024. Hingga saat ini koalisi…
- NasionalAria Triyudha14 Maret 2023
Wanita Paruh Baya Tewas dalam Kebakaran Rumah di Simprug Jaksel
Kebakaran menghanguskan tiga rumah di Jalan Simprug 3, Lingkar Putri Hijau RT 07/RW 05, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan (Jaksel), Senin…
- NasionalAgus Priatna14 Maret 2023
Foto: Dialog Kebangsaan Bersama Partai Politik
Wakil Presiden Ma’ruf Amin memberikan sambutan pada acara Dialog Kebangsaan bersama Partai Politik dalam rangka Persiapan Pemilu Tahun 2024 di…
- NasionalDiana Rizky13 Maret 2023
Kerap Gagal ke DPR, PBB Patok Target Lolos Parliamentary Threshold di 2024
Ketua Umum (Ketum) Partai Bulan Bintang (PBB) Yusril Ihza Mahendra memasang target partainya mampu memenuhi Parliamentary Threshold (PT) atau ambang…
- NasionalAgus Priatna13 Maret 2023
Foto: Kuliah Umum Partai Golkar untuk Para Politikus Muda
Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, bersama Wakil Ketua Umum Bidang Penggalangan Pemilih Ridwan Kamil, saat menghadiri acara kuliah umum…
- NasionalDiana Rizky13 Maret 2023
Masih Ngarep Sandiaga Gabung, PPP Tawarkan Sederet Iming-iming
Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Muhamad Mardiono mengakui bahwa dirinya masih sangat berharap agar Wakil Ketua Dewan Pembina…
- NasionalReyhaanah Asya13 Maret 2023
Enggan Beberkan Isi Persidangan, Dalih Ketua KPU: Sifatnya Tertutup
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy’ari telah menjalani sidang tertutup Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) terkait dugaan pelecehan terhadap…
- NasionalReyhaanah Asya13 Maret 2023
Tuntut DKPP Adil, Kubu Hasnaeni Desak Ketua KPU Dicopot
Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) telah menggelar sidang tertutup dugaan pelecehan Ketua KPU, Hasyim Asy’ari terharap Ketua Umum Partai Republik…
- NasionalReyhaanah Asya13 Maret 2023
Kuasa Hukum Hasnaeni Klaim Ketua KPU Akui Lakukan Pelecehan
Kuasa hukum Ketua Partai Republik Satu Hasnaeni Moein, Andi Bashar mengklaim Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy’ari mengakui dugaan…